130 Taruna AAL Terima Penyematan Tanda Korps Taruna

Oleh karena itu, lanjutnya, apa yang telah menjadi keputusan sidang tentang penentuan Korps Taruna AAL, Tingkat I, Angkatan ke-69 TA. 2021 tersebut, merupakan keputusan yang terbaik bagi para Taruna/Taruni AAL.

“Semua telah melalui serangkaian penilaian, pertimbangan dan evaluasi yang mendalam. Sehingga, hendaknya keputusan tersebut dapat diterima dengan penuh kebanggaan dan penambah motivasi qdalam melaksanakan tugas belajar dan berlatih di Akademi Angkatan Laut,” pungkasnya. (HD).

Catatan Redaksi: Apabila ada pihak yang merasa dirugikan atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita tersebut di atas, silahkan mengirim sanggahan dan/atau koreksi kepada Kami sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) UU Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers melalui email: transnewsredaksi@gmail.com