Ade Yasin Ungkap Ekonomi Kabupaten Bogor Membaik

Bupati Bogor, Ade Yasin

“Kenaikan ini masih tertahan oleh daya beli masyarakat yang masih belum stabil di masa pandemi. Akan tetapi secara perlahan, daya beli menunjukkan ke arah perbaikan,” tambahnya.

Berikutnya, Ade Yasin menjelaskan, dengan program-program penanggulangan kemiskinan di masa pandemi, Kabupaten Bogor telah berhasil menahan laju kemiskinan tidak terlalu dalam. Kemiskinan Kabupaten Bogor tahun 2021, diperkirakan masih menunjukkan kenaikan, dengan kenaikan yang tidak terlalu dalam.

BACA JUGA :  Konjen Jepang Optimis Iklim Investasi di Surabaya Segera Pulih

“Tahun 2021 diperkirakan kemiskinan sebesar 7,99%, sebelumnya sebesar 7,69%. Sebelumnya pada tahun 2019 ke 2020 terjadi kenaikan kemiskinan sebesar 1,03%. Akan tetapi di tahun 2021 artinya dari tahun 2020 ke 2021 kenaikannya berhasil ditahan agar tidak terlalu dalam yakni sebesar 0,30%.

Catatan Redaksi: Apabila ada pihak yang merasa dirugikan atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita tersebut di atas, silahkan mengirim sanggahan dan/atau koreksi kepada Kami sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) UU Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers melalui email: transnewsredaksi@gmail.com

Pos terkait