Antisipasi Lonjakan Omicron, Koarmada II Gelar Vaksinasi Booster Untuk Prajurit

Vaksinasi booster bagi seluruh Prajurit dan PNS dan Jalasenastri Koarmada II di Gedung Panti Tjahaya Armada (PTA) Markas Koarmada II, Rabu (26/1/2022).

Sementara, untuk mendukung kelancaran vaksinasi, dikerahkan tenaga medis sebagai vaksinator gabungan dari Diskes Koarmada II, Diskes Lantamal V, Satkes AAL, Satkes Kodiklatal, Yonkes 2 Marinir dan Stikes Hang Tuah Surabaya. Dengan tetap menerapkan protokol kesehatan yang ketat kegiatan berjalan dengan aman dan lancar.

Di sela-sela aktivitas Ny. Dewi Iwan Isnurwanto, juga nampak memberikan semangat kepada Ibu-Ibu Jalasenastri yang mengikuti vaksinasi booster tersebut. Dan juga memberikan motivasi untuk bersama-sama bahu membahu terbebas dari pandemi ini.(hd)

Catatan Redaksi: Apabila ada pihak yang merasa dirugikan atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita tersebut di atas, silahkan mengirim sanggahan dan/atau koreksi kepada Kami sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) UU Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers melalui email: transnewsredaksi@gmail.com

Pos terkait