Basolia Depok Kembali Gelar Bakti Sosial Dan Santuni Anak Yatim

Dirinya juga berharap kepada Pemerintah agar kedepannya lagi kegiatan seperti ini bisa dilihat oleh Pemerintah.

Sementara itu terkait keberagaman dan toleransi, Mansur juga berpesan bahwa keanekaragaman agama, keyakinan, budaya dan latar belakang akan membuat kita terbiasa untuk menerima perbedaan.

“Karena prinsipnya agama tidak pernah melarang perbedaan tapi agama melarang perpecahan,” tegas Mansur. (ANDRYjM)

Catatan Redaksi: Apabila ada pihak yang merasa dirugikan atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita tersebut di atas, silahkan mengirim sanggahan dan/atau koreksi kepada Kami sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) UU Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers melalui email: transnewsredaksi@gmail.com