Bupati Lebak: Pak Yuda Pindah Tugas, Selamat Datang Komandan Kodim 0603/Lebak

Bupati berharap dan mendoakan semoga di tempat yang baru ini mendapatkan berkah serta karir yang cepat dengan jabatan yang lebih tinggi tentunya.

“Kepada Dandim baru semoga dapat menjalin sinergitas dalam pembangunan di Kabupaten Lebak,” ucap Bupati. (Up/Herawati) Editor:Nas

Catatan Redaksi: Apabila ada pihak yang merasa dirugikan atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita tersebut di atas, silahkan mengirim sanggahan dan/atau koreksi kepada Kami sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) UU Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers melalui email: transnewsredaksi@gmail.com