Bupati Sidoarjo Gelar Pameran Keris dan Benda Pusaka di Kantor Dispora Sidoarjo

Bupati Muhdlor, saat membuka pameran Keris dan Benda Pusaka di Kantor Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata Sidoarjo. Rabu sore. (2/3/2022).

Kepala Dinas Kepemudaan, Olahraga dan Pariwisata Sidoarjo Djoko Supriyadi juga berharap kegiatan seperti ini akan menjadi destinasi wisata baru di Kabupaten Sidoarjo.

Dikatakannya, kegiatan pameran kali ini tidak hanya diikuti oleh kolektor benda pusaka dari Sidoarjo saja. Namun juga dari Jember, Lumajang, Pasuruan, Surabaya, Lamongan dan Probolinggo. Padahal menurutnya peminat yang ingin mengikuti kegiatan kali ini cukup banyak.

Kami terpaksa menolak teman-teman yang lain ikut gabung diacara ini, karena memang keterbatasan tempat, ucapnya singkat.(hd)

Catatan Redaksi: Apabila ada pihak yang merasa dirugikan atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita tersebut di atas, silahkan mengirim sanggahan dan/atau koreksi kepada Kami sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) UU Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers melalui email: transnewsredaksi@gmail.com

Pos terkait