Bupati Sleman Kunjungi Lomba Tumpeng TP-PKK Sumberrejo

Sementara, Ketua tim penggerak PKK Kalurahan Sumberrejo, Ika Pujiastuti mengungkapkan pelaksanaan lomba tersebut untuk kembali menggiatkan kreatifitas perempuan dan UMKM di Sumberrejo. Pasalnya pandemi Covid-19 selama dua tahun terakhir membuat perekonomian masyarakat sangat terpuruk.

Ditambahkan Ika, perlombaan tumpeng hari ini diikuti oleh anggota PKK yang dibagi ke dalam beberapa kelompok. Selain lomba tumpeng dan pengajian, juga terdapat stand pameran produk UMKM setempat.

BACA JUGA :  Tingkatkan Kualitas Hidup Lansia, Pemkab Sleman Canangkan Sekolah Lansia

Tema hari ini kegiatan hari ini Perempuan Berdaya, Sumberrejo Maju. Yang intinya kita mulai aktifkan lagi kegiatan-kegiatan produktif yang sebelumnya terkendala akibat pandemi.

“Pokoknya kita harus bangkit dan bergandengan tangan agar ekonomi bisa pulih,” tambah Ika.

Catatan Redaksi: Apabila ada pihak yang merasa dirugikan atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita tersebut di atas, silahkan mengirim sanggahan dan/atau koreksi kepada Kami sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) UU Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers melalui email: transnewsredaksi@gmail.com

Pos terkait