Desa Sukamulya Cianjur Pusat Penilaian Program P2WKSS

Plt.Bupati Cianjur Herman Suherman dalam kesempatan itu mengatakan P2WKSS di Kabupaten Cianjur setiap tahunnya selalu juara. Dengan kegiatan P2WKSS ini sangat luar biasa dan patut dijadikan contoh bagi desa lainnya.

“Saya ingin Desa-desa lainnya mengikuti seperti ini, sehingga model P2WKSS ini bisa menjadi peningkatan pembangunan terutama untuk pemberdayaan perempuan dan bisa di contoh di Desa-desa lainnya,” ujarnya. (M. Aliansyah)

Catatan Redaksi: Apabila ada pihak yang merasa dirugikan atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita tersebut di atas, silahkan mengirim sanggahan dan/atau koreksi kepada Kami sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) UU Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers melalui email: transnewsredaksi@gmail.com