Dorong Potensi PAD Melalui Wisata, SWI Depok Gelar Ngobar Bersama Camat dan Lurah Se-Kecamatan Cilodong

Reporter: DiM

Sebelum berakhirnya Ngobar, Camat Zainal menegaskan, pihaknya akan berupaya mengembangkan rumah budaya, menjadi lebih luas di Kalimulya.

“Masyarakat Kebon Duren, harus punya visi yang sama, bagaimana kembangkan rumah budaya ini, jadi bertambah di sekelilingnya,” tekannya.

Pasalnya, untuk membuat rumah kembali ke rumah model jaman dulu, butuh proses dan perjuangan.

Diakhir acara, DPD SWI Kota Depok langsung menyambar gagasan lebaran kebon duren, dengan komitmen siap berkolaborasi dalam kegiatan lebaran kebon duren.

BACA JUGA :  Ketua SWI Pasuruan Raya Ramaikan Bursa Pilkades Beji 

Kegiatan Ngobar tersebut, tampak dihadiri Ketua P2MAS Maya Aprilia, Ketua Baraya Care, Ketua IDN Alvin beserta Sekjen Alamsyah, Ketua Dukun dan sejumlah wartawan.

Catatan Redaksi: Apabila ada pihak yang merasa dirugikan atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita tersebut di atas, silahkan mengirim sanggahan dan/atau koreksi kepada Kami sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) UU Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers melalui email: transnewsredaksi@gmail.com

Pos terkait