FKUB Kota Depok: Mahasiswa Dan Pemuda Mengawal NKRI

Hal senada disampaikan oleh Pdt. Maxie Rumagit, M.Th (Dosen STT Skripturan dan ISIP Jakarta). Beliau mengatakan bahwa
dalam mengawal NKRI, dimulai dari masing-masing orang.

Kecintaan, kepedulian turut serta mengambil bagian dalam setiap proses perjuangan bangsa dan negara adalah mutlak dilakukan tanpa melihat kepentingan pribadi.

“Sebagai pemuda dan mahasiswa kita harus memiliki kepekaan terhadap bangsa dan negara. Kecintaan tidak hanya diucapkan, namun juga dilakukan. Kecintaan kita kepada negara ditunjukan melalui sikap dan perbuatan kita yang berdasarkan UUD 1945 dan Ideologi Pancasila,”tutupnya.(ANDRY JM)

Catatan Redaksi: Apabila ada pihak yang merasa dirugikan atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita tersebut di atas, silahkan mengirim sanggahan dan/atau koreksi kepada Kami sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) UU Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers melalui email: transnewsredaksi@gmail.com