Golput Dalam Lingkaran Penyusunan Anggaran Pilkada Depok

Kondisi banyaknya Golput bisa disengaja oleh sekelompok orang untuk memenangkan calonnya yang sudah memiliki suara solid. Pilkada 2020, yang jatuh tanggal 9 Desember 2020, Golput seharusnya merupakan ukuran kinerja penyelenggara. Jangan sampai terulang 2015 terjadi inefisiensi dalam penggunaan anggaran tetapi masih mengeluh kekurangan dana pilkada. Ironis.***

Penulis:Maryono
Pendiri BARINAS

Catatan Redaksi: Apabila ada pihak yang merasa dirugikan atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita tersebut di atas, silahkan mengirim sanggahan dan/atau koreksi kepada Kami sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) UU Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers melalui email: transnewsredaksi@gmail.com