H. Bambang Sutopo: Perjuangan Kami Membuahkan hasil Kemenangan

Editor: DiM

“Pendidikan menjadi salah satu prioritas saya, terutama dalam memperbaiki dan juga menambah sarana gedung sekolah untuk memastikan pendidikan yang berkualitas bagi generasi muda,” ucap HBS.

Dengan modal kemenangan yang dimilikinya, yang ia sebut sebagai “3 M” yaitu Membaca Ma’tsurot, Membaca Qur’an, dan Munajat/Memohon doa kepada Allah SWT, ia yakin dapat memberikan yang terbaik untuk masyarakat dan menjalankan amanah yang telah diberikan.

BACA JUGA :  Momen Halal Bihalal, PKS Kabupaten Bogor Lantik Dewan Pakar dan Dewan Penasihat

“Modal saya 3M, Membaca Ma’tsurot, Membaca Qur’an dan Munajat/Memohon doa kepada Allah SWT,” ungkapnya.

Dengan semangat dan komitmen yang tinggi, H. Bambang Sutopo siap memulai langkah-langkah awalnya sebagai wakil rakyat untuk membawa perubahan positif bagi masyarakat Kota Depok, khususnya Cilodong Tapos.

Catatan Redaksi: Apabila ada pihak yang merasa dirugikan atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita tersebut di atas, silahkan mengirim sanggahan dan/atau koreksi kepada Kami sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) UU Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers melalui email: transnewsredaksi@gmail.com

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *