Kecamatan Argabinta Cianjur Siapkan Piala Bergilir Sambut HUT RI

Cianjur,Transnews.co.id-Meski masih dalam kondisi Pandemi, Kecamatan Argabinta Cianjur Jawa Barat,dalam peringatan HUT RI ke 75 tahun 2020,tetap menggelar berbagai kegiatan termasuk kompetensi sepak bola.

“Hari libur bukanlah halangan untuk para panitia PHBN HUT RI, yang ke 75 untuk menggelar kegiatan,” Kata Camat Argabinta Rustandi ditemui Transnews di kabtornya Sabtu (15/8/2020),seraya menambahkan bahwa semua kegiatan dengan tetap menjaga protokol kesehatan” ujar Camat.

Pihaknya kata Camat, mempersiapkan tropi untuk hadiah berbagai kegiatan kejuaraan mulai dari ke agamaan,olah raga,kesenian daerah dll termasuk piala bergilir,”pungkasnya.(Mal)

Catatan Redaksi: Apabila ada pihak yang merasa dirugikan atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita tersebut di atas, silahkan mengirim sanggahan dan/atau koreksi kepada Kami sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) UU Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers melalui email: transnewsredaksi@gmail.com