Pemkab Bengkulu Utara Gencarkan Vaksinasi COVID-19 Usia 6-11 Tahun

Kegiatan vaksin hari ini yang disupport langsung oleh Tim Satgas Saber Pungli di apresiasi pula oleh Sekdakab Bengkulu Utara Haryadi, beliau menyampaikan terima kasihnya atas segala support yang diberikan sehingga lancarnya pelaksanaan vaksin hari ini untuk anak di Kabupaten Bengkulu Utara.

“Kami menyampaikan apresiasi dan terima kasih yang setinggi-tingginya kepada Tim Saber Pungli yang telah mendukung penuh pelaksanaan vaksin hari ini,” ucapnya.

BACA JUGA :  Dandim 0813 Bersama Kapolres Bojonegoro Tinjau Serbuan Vaksinasi

Selanjutnya, Satgas Saber Pungli Provinsi Bengkulu dan rombongan beserta Forkopimda BU dijamu makan siang di Balai Daerah Bengkulu Utara.

Turut mendampingi Kajari Bengkulu Utara Elwin Kahar, Kapolres Bengkulu Utara AKBP. Anton Setyo Hartanto, Wakapolres BU, Kasdim BU, Asisten 3 dan 2 setdakab BU, Kasi Intel dan Pidsus Kejari BU.

Catatan Redaksi: Apabila ada pihak yang merasa dirugikan atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita tersebut di atas, silahkan mengirim sanggahan dan/atau koreksi kepada Kami sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) UU Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers melalui email: transnewsredaksi@gmail.com

Pos terkait