Pemkab Jember Serahkan Vitamin Untuk Pencegahan Stunting Kepada Ibu Hamil dan Menyusui

Jember, Transnews.co.id – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Jember, serakan vitamin untuk pencegahan stunting kepada ibu-ibu hamil dan menyusui, acara penyerahaan bantuan vitamin yang digelar di Aula Pendopo Kantor Desa Kesilir, Kecamatan Wuluhan, Selasa (28/12/2021).

“Pemberian bantuan vitamin dan pemaparan. Standart Operasional, edukasi gizi anak dan ibu hamil tersebut merupakan suatu langkah upaya pencegahan dini gejala. Stunting terhadap tumbuh kembang anak dan lbu hamil, selain itu pemaparan tersebut diharapkan mampu untuk diteruskan oleh seluruh pihak yang berperan seperti. POLRl/TNI, Camat, Kepala Desa dan tenaga medis kepada warga

BACA JUGA :  Kapolsek Puger Pantau Pelaksanaan Vaksinasi Covid-19

Hadir dalam penyerahan bantuan vitamin di desa kesisilir. Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak dan Keluarga Berencana (DP3AKB) Drs.Suprihandoko,MM
Muspika Kecamatan Wuluhan. Camat wuluan Selamet Wijoko. Kapolsek Wuluan .IPTU, Solikhan Arief,SH,MH
Danramel Wuluan
Kades Lojejer H, Muhammad Sholeh, SH,M,Si, dan kades kesilir Sucipto.

Drs. Suprihandoko, MM, Kepala Dinas DP3AKB, menyampaikan dalam sambutanya. Pencegahan membutukan komunikasi dan senergitas semua lini termasuk dari media massa,

BACA JUGA :  Polwan Jember Gelar Pamor Keris, Sasar Jalur Segitiga Emas

“Ia juga menambahkan pemberian vitamin dan suplemen pendukung demi demi Kabupaten Jember bebas stunting.

Insan media juga harus turut serta ikut mengedukasi warga agar paham pentingnya menjaga pola hidup dengan selalu memakan makanan yang banyak mengandung gizi terutama 4 sehat 5 sempurna dan selaluh meminum tambahan Vitamin sesuwai kebutuhan “tuturnya (lrfak)

Catatan Redaksi: Apabila ada pihak yang merasa dirugikan atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita tersebut di atas, silahkan mengirim sanggahan dan/atau koreksi kepada Kami sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) UU Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers melalui email: transnewsredaksi@gmail.com

Pos terkait