“Kampung KB di Kelurahan Baktijaya telah menjalankan berbagai program seperti mengatasi migrasi yang masuk dan keluar yang tidak terkontrol, mengatasi banyak balita dan anak-anak yang kecanduan gawai yang diganti dengan mengasah kreatifitas jiwa, mengatasi gangguan kesehatan masyarakat dengan datang ke Posyandu, Posbindu, dan Posmaja, serta mengatasi sampah rumah tangga,” jelasnya.
“Harapannya program ini dapat terus berkelanjutan dan tentunya membawa dampak baik untuk masyarakat,” tandasnya.
Sumber: depok.go.id