Perkembangan Pengadaan Barang Dan Jasa Se-Prov Banten Tumbuh Pesat

Namun demikian,kata Komari masih ada hal yang menjadi ganjalan yang dialami pihaknya sebagai pembina LPSE di Provinsi Banten, yakni terkait implementasi Perpres 16 tersebut khususnya dalam hal penguatan kelembagaan dan pemenuhan standarisasi LPSE,”pungkas Komari.

Ditempat yang sama Kepala Bidang Persandian, Statistik dan Layanan Pengadaan Dwi Yudo Siswanto dalam laporannya menyampaikan, rapat koordinasi LPSE ini mempunyai maksud dan tujuan antara lain terlaksananya optimalisasi jalinan hubungan & kerjasama LPSE se- Provinsi Banten,”ujarnya. (AE) Editor:Nas

Catatan Redaksi: Apabila ada pihak yang merasa dirugikan atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita tersebut di atas, silahkan mengirim sanggahan dan/atau koreksi kepada Kami sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) UU Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers melalui email: transnewsredaksi@gmail.com