Polda Jatim Terus Gelar Vaksinasi Anak

Wakapolda Jatim ,Brigjen Pol.Hadi Supraptoyo bersama PJU Polda Jatim saat pelaksanaan vaksinasi anak di SD Takmiriyah Surabaya

Ia menuturkan upaya percepatan vaksinasi ini diharapkan Indonesia khususnya Jawa Timur bisa segera lepas dari Pandemi Covid-19. Slamet pun bersyukur per kemarin, Kamis (6/1/2022) penambahan kasus Covid-19 di Jawa Timur hanya 16 kasus saja.

“Tentunya ini adalah upaya-upaya langkah-langkah yang kita laksanakan bersama, sehingga kita harapkan masyarakat Jawa Timur, untuk segera terhindar dari pada Covid-19,” tandasnya.

Orang nomor dua di Polda Jatim itu juga mengucapkan terimakasih kepada Yayasan Takmiriyah, karena telah menyelenggarakan vaksinasi. “Karena vaksinasi anak adalah bagian dari upaya menyelamatkan anak bangsa,” ungkapnya. (hd)

Catatan Redaksi: Apabila ada pihak yang merasa dirugikan atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita tersebut di atas, silahkan mengirim sanggahan dan/atau koreksi kepada Kami sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) UU Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers melalui email: transnewsredaksi@gmail.com

Pos terkait