Reses Anggota DPRD Kota Depok, Turiman Serap Aspirasi Warga Sukmajaya

Reporter: DB
Editor: DM

DEPOK, transnews.co.id – Anggota DPRD Kota Depok dari Fraksi Gerindra Turiman Dapil Sukmajaya menggelar Reses 1 Tahun sidang 2024 di RT. 01 RW.01 Abadi Jaya, Sukmajaya, Kota Depok. (26/01/2024).

Dedi Ketua RT. 01/01 Abadi Jaya mengatakan bahwa di wilayahnya ada 250 Kartu Keluarga (KK),

Sementara itu, Turiman  mengatakan bahwa tujuan reses adalah untuk menemui konsetituen di dapil masing-masing seperti saya dapil sukmajaya berarti di 6 kelurahan yang ada di sukmajaya.

BACA JUGA :  Ade Supriyatna Resmi Dilantik Sebagai Ketua DPRD Kota Depok

Anggota dewan punya program pokir Rp. 3M diperuntukan untuk masyarakat di dapil masing-masing.

Pokir itu bukan berupa uang tetapi dalam bentuk kegiatan Infrastruktur, tempat ibadah, RTLH, posyandu, pemberdayaan masyarakat seperti peningkatan ketrampilan masyarakat.

Catatan Redaksi: Apabila ada pihak yang merasa dirugikan atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita tersebut di atas, silahkan mengirim sanggahan dan/atau koreksi kepada Kami sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) UU Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers melalui email: transnewsredaksi@gmail.com

Pos terkait