RSUD ASA Apresiasi Program Advokasi SWI Kota Depok

Reporter: DiM
SWI Kota Depok audiensi dengan Dirut RSUD ASA Depok
SWI Kota Depok audiensi dengan Dirut RSUD ASA Depok

Dan memiliki tiga spesialis penunjang pelayanan berupa anastesi, radiologi dan patologi klinik. Instalasi bedah sentral, instalasi perawatan care unit, instalasi kamar bersalin, instalasi perinatologi, instalasi farmasi.

Sementara, untuk pelayanan kelas ruangan rawat inap mulai dari kelas satu hingga tiga, dan juga ruang inap VIP.

RSUD ASA terletak di Jalan Raya Tapos Nomor 1 Kelurahan Cimpaeun, Kecamatan Tapos, Kota Depok.

Catatan Redaksi: Apabila ada pihak yang merasa dirugikan atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita tersebut di atas, silahkan mengirim sanggahan dan/atau koreksi kepada Kami sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) UU Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers melalui email: transnewsredaksi@gmail.com

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *