“Lahirnya kepungusan PGRI yang telah dipilih dan disepakati ini mampu memperkokoh keberadaan guru di Kota Sukabumi, maka semangat mencerdaskan anak bangsa jadi tidak begitu sulit dilakukan,”terang Fahmi.
Fahmi mengajak PGRI agar sama-sama menguatkan barisan dengan struktur kepengurusan yang ada. Dalam PGRI berhimpun kalangan tua dan kalangan muda yang harus ada kolaborasi dan sejatinya akan mampu menjadikan PGRI Sukabumi terbaik di Jabar.
” Saya mengapresiasi terhadap PGRI yang mendukung mencerdaskan dan membangun karakter anak bangsa, dengan konferensi akan mengiatkan kebersamaan bersama pemda,”demikian Fahmi. (Ris) Eritor:Nas