Saepurohman Udung Nahkodai PGRI Kota Sukabumi

“Lahirnya kepungusan PGRI yang telah dipilih dan disepakati ini mampu memperkokoh keberadaan guru di Kota Sukabumi, maka semangat mencerdaskan anak bangsa jadi tidak begitu sulit dilakukan,”terang Fahmi.

Fahmi mengajak PGRI agar sama-sama menguatkan barisan dengan struktur kepengurusan yang ada. Dalam PGRI berhimpun kalangan tua dan kalangan muda yang harus ada kolaborasi dan sejatinya akan mampu menjadikan PGRI Sukabumi terbaik di Jabar.

BACA JUGA :  ICMI Kota Sukabumi Gelar Musda

” Saya mengapresiasi terhadap PGRI yang mendukung mencerdaskan dan membangun karakter anak bangsa, dengan konferensi akan mengiatkan kebersamaan bersama pemda,”demikian Fahmi. (Ris) Eritor:Nas

Catatan Redaksi: Apabila ada pihak yang merasa dirugikan atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita tersebut di atas, silahkan mengirim sanggahan dan/atau koreksi kepada Kami sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) UU Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers melalui email: transnewsredaksi@gmail.com

Pos terkait