Barok yang juga Koordinator Lapangan Metro Stater Depok menegaskan tidak akan memilih pemimpin yang memiliki rekam jejak membahayakan seperti itu.
Baginya, Kota Depok yang terkenal sebagai kota religius harus dipertahankan, tidak boleh dikotori oleh hal-hal yang negatif.
“Meskipun saya bukan orang baik, namun saya menolak keras kota tercinta saya ini dipimpin oleh orang yang membenarkan hal yang salah, norma-norma adab harus menjadi pijakan utama kita,” pungkasnya.