Wawako Pariaman Apresiasi Semangat Goro Warga PBB Bangun Mushalla

“Mudah-mudahan pembangunan Mushalla Raudhatul Jannah yang ditargetkan selesai dalam dua tahun kedepan ini bisa terwujud. Sehingga kegiatan shalat lima waktu dan pengajian anak-anak MDA bisa lebih lancar. Dan tidak ada lagi terjadi shif shalat lantaran kapasitas mushalla yang terbatas,” sebutnya mengakhiri.

Mushalla yang sebelumnya kecil dan tidak bisa menampung banyak jamaah sehingga dilakukan pembangunan baru. Pembangunannya dilakukan secara swadaya dan bertahap. Minggu pagi dilakukan lanjutan pengecoran slop bawah dengan kehadiran puluhan warga komplek Perumahan Griya Harapan Desa Padang Biriak-Biriak.

Catatan Redaksi: Apabila ada pihak yang merasa dirugikan atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita tersebut di atas, silahkan mengirim sanggahan dan/atau koreksi kepada Kami sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) UU Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers melalui email: transnewsredaksi@gmail.com

Pos terkait